Thursday, 13 February 2014

Cermati kutipan notulen berikut ini!



(1) Sekolah akan mengadakan lomba baca puisi.
(2) Tema lomba adalah “Meningkatkan Apresiasi Sastra”.
(3) Lomba diadakan hari Senin, 23 Oktober 2012.      
(4) Peserta lomba menghubungi panitia di ruang OSIS.
(5) Agar lomba berjalan lancar dan terlaksana dengan baik, sebaiknya panitia membuat jadwal kegiatan.
Catatan kutipan notulen (hasil rapat) yang berupa saran ditandai dengan nomor ....
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
E. (5)

Kunci:  E
Pembahasan     :
Notulen adalah catatan singkat mengenai jalannya rapat serta hal yang dibicarakan atau diputuskan.  Catatan hasil rapat yang berupa saran ditandai dengan nomor (5), yakni Agar lomba berjalan lancar dan terlaksana dengan baik, sebaiknya panitia membuat jadwal kegiatan.

No comments:

Post a Comment