Kumpulan soal
bahasa Indonesia kelas XII MIPA dan IPS
SELAMAT MENGERJAKAN
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dengan menghitamkan bulatan (
● ) huruf A, B, C, D, E pada LJK!
Bacalah teks di bawah
ini dengan cermat!
Probolinggo - Pengikut Padepokan Dimas Kanjeng menolak bila padepokan ditutup. Alasannya padepokan menjadi tempat beribadah, bukan menuntut ilmu sesat."Kalau mau menutup itu dengan alasan apa. Wong di sini ya salat lima waktu. Selain salat lima waktu ya zikir, istighfar, baca salawat, baca Al Aquran, kok mau ditutup," kata Muslih kepada detikcom di Padepokan Dimas Kanjeng di Wangkal, Kecamatan Gading, Kabupaten Probolinggo, Rabu (5/10/2016). Muslih mempertanyakan munculnya anggapan dari banyak pihak yang menyebut terjadi penyimpangan dalam padepokan.
read more: http://www.tajuk.id/read/detik/pengikut-dimas-kanjeng-protes-rencana-penutupan-padepokan#ixzz4MO8oQ3NM (07-10-2016)
Ide pokok paragraf di atas adalah
...
a. Pengikut Padepokan Dimas Kanjeng menolak bila
padepokan ditutup.
b. Dimas Kanjeng menolak bila padepokan ditutup.
c. Padepokan menjadi tempat beribadah, bukan
menuntut ilmu sesat.
d. Muslih mempertanyakan munculnya anggapan dari
banyak pihak yang menyebut terjadi penyimpangan dalam padepokan.
e. Pengikut Padepokan Dimas Kanjeng menolak bila
padepokan ditutup sebab padepokan menjadi tempat beribadah, bukan menuntut ilmu
sesat.
Kunci A
Ide pokok ada di kalimat utama.
Soal nomor 2
Bacalah teks di bawah
ini dengan cermat!
|
Read more: http://metro.sindonews.com/read/1144877/170/jaksa-tetap-ngotot-mirna-tewas-akibat-diracun-1475675942 (07-10-2016).
Konjungsi yang tepat untuk
melengkapi bagian rumpang teks di atas adalah ....
a. Bahwa
b. Sesudah
c. manakala
d. seperti
e. sunguhpun
jawab: A
Konjungsi Subordinatif
Konjugsi Subordinatif, yaitu kata
penghubung yang menghubungkan dua klausa atau lebih yang tidak sama derajatnya,
diantaranya : ketika, sejak, kalau, jika, supaya, biar, seperti, sehingga,
setelah, andai, bagai, ibarat, karena. Berikut adalah jenis-jenis
konjungsi subordinatif.
Contoh Konjungsi
|
Contoh
|
Hubungan waktu
|
Sesudah, setelah, sebelum,
sehabis, sejak, selesai, ketika, tatkala, sementara, sambil, seraya, selagi,
selama, sehingga, sampai
|
Hubungan syarat
|
Jika, kalau, jikalau, asal(kan),
bila, manakala
|
Hubungan pengandaian
|
Anadaikan, sekiranya, seandainya,
seumpamanya
|
Hubungan tujuan
|
Agar, biar, supaya
|
Hubungan konsesif
|
Biarpun, meskipun, sekalipun
walau(pun), sunguhpun, kendatipun
|
Hubungan pemiripan
|
Seakan-akan, seolah-olah,
sebagaimana, seperti, sebagai, laksana
|
Hubungan penyebaban
|
Sebab, karena, oleh karena
|
Hubungan pengakibatan
|
Sehingga, sampai (-sampai),
maka(-nya)
|
Hubungan penjelasan
|
Bahwa
|
Hubungan cara
|
Dengan
|
Bacalah penggalan cerita di bawah ini dengan saksama!
|
Nilai moral yang terdapat dalam penggalan cerita di
atas adalah …
a.
suka menolong
b.
bertanggung jawab
c.
mencintai barang yang dimiliki
d.
percaya diri
e.
senang meminjam barang
Jawab : B
Nilai moral berkaitan dengan akhlak atau
budi pekerti luhur. Dalam kutipan tersebut Buyung memiliki rasa tanggung
jawab.
Soal nomor 4
Bacalah penggalan cerita di bawah
ini dengan saksama!
|
Unsur intrinsik yang dominan dalam kutipan di atas
adalah …
a.
Penokohan
b.
latar waktu
c.
konflik
d.
sudut pandang
e.
amanat
Jawab : C
Unsur intrinsik
yang dominan dapam kutipan tersebut adalah konflik, yaitu konflik batin yang dialami para tokoh
sampai-sampai tidurnya pun gelisah
Soal nomor 5
Bacalah
penggalan cerita di bawah ini dengan saksama!
|
Latar kutipan cerita di atas adalah …
a.
rumah sakit
b.
Rumah dr. Hamzah
c.
rumah Kus
d.
kamar Kus
e.
ruang praktik dokter.
Jawab : C
Latar cerita
dalam kutipan tersebut adalah rumah Kus, yaitu percakapan terjadi di beranda
muka Kus mendengarkan dari dalam kamarnya.
Soal nomor 6
Sudut pandang cerita di atas adalah …
a. orang
pertama pelaku utama
b. orang
pertama pelaku sampingan
c. orang
ketiga pelaku utama
d. orang
ketiga serba tahu
e. orang
ketiga terbatas.
Jawab : E
“Akhirnya Kus hendak serta duduk di
sana. “Jangan-jangan yang tidak-tidak nanti dibicarakannya tentang aku.”
Sudut pandang
cerita yang digunakan adalah orang ketiga terbatas.
Soal nomor 7
Bacalah penggalan cerita di bawah ini dengan saksama!
|
Frasa adjektif yang tepat untuk melengkapi paragraf di
atas adalah …
a.
sangat kaya, gemuk sekali, tidak senang
b.
sangat senang, pelit sekali, kurang baik
c.
sangat kikir, sangat kurus, tidak malu
d.
sangat bakhil, kurang ramah, tidak malu
e.
sangat picik, sangat langsing, kurang baik.
Jawab : C
Frasa adjektif adalah frasa yang intinya berupa kata sifat. Untuk
melengkapi paragraf tersebut, frasa adjektif yang tepat adalah sangat kikir,
sangat kurus, tidak malu
Soal nomor 8
Bacalah paragraf di bawah ini dengan saksama!
|
Kata hubung yang tepat untuk melengkapi paragraf di
atas adalah …
a. sebab,
tetapi, ketika, meskipun
b. karena,
akan tetapi, sejak, meskipun
c. karena,
tapi, sejak, tetapi
d. sebab,
akan tetapi, karena, walaupun
e. sebab
itu, sedangkan, sejak, walaupun
Jawab : B
Kata
hubung yang tepat untuk melengkapi paragraf di atas adalah karena, akan tetapi,
sejak, dan meskipun. Perhatikan fungsi dan makna hubungan.
Soal nomor 9
Bacalah kutipan surat lamaran berikut ini!
|
Perbaikan kalimat yang tercetak miring dalam penutup surat lamaran
pekerjaan tersebut adalah …
a.
Atas perhatian Bapak, kami ucapkan terima kasih.
b.
Atas perhatian Bapak, saya ucapkan terima kasih.
c.
Atas perhatian Bapak diucapkan terima kasih.
d.
Atas perhatiannya, saya ucapkan terima kasih.
e.
Atas perhatiannya, kami ucapkan terima kasih.
Jawab : B
Penutup surat
yang tepat adalah Atas perhatian
Bapak, saya ucapkan terima kasih.
Soal nomor 10
Penulisan
judul berikut ini manakah yang benar?
a.
Pengantar Umum Pernikahan yang tidak Berisiko Tinggi
b.
Pengantar Umum Pernikahan yang Tidak Berisiko Tinggi
c.
Pengantar umum pernikahan yang tidak berisiko tinggi
d.
PENGANTAR UMUM PERNIKAHAN yang TIDAK BERISIKO TINGGI
e.
Pengantar Umum Pernikahan yang Tidak Berisiko Tinggi
Jawab : E
Judul ditulis dengan huruf kapital pada
setiap awal kata, kecuali kata tugas yang tidak terletak di awal judul. Jadi, penulisan judul yang tepat adalah Pengantar Umum
Pernikahan yang Tidak Berisiko Tinggi
Soal nomor 11
Bacalah nukilan tajuk di bawah ini dengan
saksama!
|
Ide
pokok paragraf tersebut adalah …
a.
program pendampingan perajin batik
b.
pekerjaan sampingan perajin batik
c.
membatik pekerjaan sampingan
d.
pendapatan para perajin batik
e.
kesibukan para perajin batik.
Jawab : C
Ide pokok
paragraf tersebut adalah membatik pekerjaan
sampingan. Ide tersebut terdapat
pada kalimat (1).
Bacalah nukilan
tajuk di bawah ini dengan saksama!
|
Kalimat fakta dalam paragraf tersebut terdapat
pada nomor …
a. (1) dan (2)
b. (2) dan (3)
c. (3) dan (4)
d. (4) dan (5)
e. (5) dan (6)
Jawab : A
Kalimat
fakta adalah kalimat yang berisi peristiwa yang telah terjadi. Kalimat (1) dan
(2) merupakan kalimat fakta.
Soal nomor 13
Makna regulasi
pada paragraf tersebut adalah …
a. Teratur
b. Pengaturan
c. Pengatur
d. Persatuan
e. organisasi.
Jawab : B
Menurut KBBI, regulasi berarti
pengaturan.
Soal nomor 14
Kata tidak
baku pada paragraf tersebut adalah …
a. Ton
b. Persen
c. Pangsa
d. Konsesi
e. hektar
Jawab : E
Hektar
termasuk bentuk tak baku, seharusnya hektare.
Soal nomor 15
Bacalah penggalan tajuk rencana di bawah ini
dengan saksama!
|
Penulis dalam tajuk tersebut berpihak kepada …
a. Pemerintah
b. pedagang tradisional
c. pemilik toko modern
d. semua pihak
e. masyarakat
Jawab : B
Dalam tajuk
tersebut, penulis berpihak pada pedagang tradisional. Penulis mengkhawatirkan nasib
pedagang dan berpesan kepada semua pihak agar menaati peraturan yang ada.
Soal nomor 16
Makna kata waralaba
dalam teks di atas adalah …
a. cara mendapatkan keuntungan
b. sistem pembagian wilayah pemasaran
c. kerja sama di bidang usaha dengan sistem bagi
hasil sesuai dengan kesepakatan
d. kerja sama di bidang usaha dengan cara membeli
merek dagang
e. keuntungan yang sama antara pemilik modal dan
mitra.
Jawab : C
Waralaba berarti kerja sama di bidang usaha dengan sistem bagi hasil
sesuai dengan kesepakatan
Soal nomor 17
Bacalah teks di bawah ini secara saksama!
|
Sumber: http://jateng.tribunnews.com/2016/10/06/foto-foto-dan-oleh-oleh-kasrin-si-tukang-becak-haji-ajaib-pulang-ke-rembang
(8 Oktober 2016)
Teks
di atas terdapat kata tidak baku, yaitu …
a.
sajadah
b.
tasbih
c.
mukena
d.
teko
e.
jerigen.
jawab
E
Soal nomor 18
Bacalah
kutipan cerita berikut ini!
|
Watak
tokoh aku dalam cerita di atas dideskripsikan melalui …
a.
pikiran tokoh
b.
tingkah laku tokoh
c.
dialog antartokoh
d.
perasaan tokoh
e.
reaksi tokoh lain
Jawab : B
Watak tokoh aku
dideskripsikan melalui tingkah laku tokoh aku yang mengubur
bangkai burung kesayangan Atik dengan segala dedikasi
Bacalah penggalan teks cerita sejarah tokoh berikut
ini!
|
Soal nomor 19
Teks
di atas menjelaskan tentang ....
a.
kelahiran Albert Einstein
b.
ciri-ciri fisik Albert Einstein
c.
Albert Einstein terlambat bicara
d.
sisi lain dari nama Albert Einstein
e.
tanggal dan tahun kelahiran Albert Einstein
Kunci : A
Pembahasan :
Biografi adalah karya yang berisi
riwayat hidup seseorang yang ditulis
oleh orang lain, yang biasanya berisi tentang pandangan
hidup seseorang, perjuangan dalam menjalani hidupnya,
dan kesulitan yang dialami oleh seorang tokoh.
Biografi tersebut menceritakan
tentang kelahiran Albert Einsten.
Soal nomor 20
Bacalah teks cerita sejarah berikut!
|
Pernyataan
yang sesuai dengan isi paragraf di atas adalah ...
a.
Banyak hal diteladani dari kehidupan tokoh dunia.
b.
Untuk menjadi tokoh ternama harus bekerja dengan keras.
c.
Para tokoh ternama menjalani hidupnya dengan sederhana.
d.
Tokoh ternama telah mendarmakan baktinya bagi kehidupan
manusia.
e.
Keberhasilan hanya dapat tercapai dengan bekerja keras.
Kunci : C
Pembahasan :
Pernyataan yang sesuai dengan
paragraf tersebut adalah Para tokoh
ternama menjalani hidupnya dengan sederhana.
Soal nomor 21
Bacalah pengumuman penerimaan tenaga kerja berikut!
PENGUMUMAN
|
Berdasarkan
pengumuman di atas, kalimat pembuka surat lamaran pekerjaan yang tepat adalah
...
a.
Sesuai pengumuman PT Indo Garmen yang beralamat di
Jalan Aceh 124 membutuhkan segera tenaga sekretaris, dengan ini, saya ingin
mengajukan lamaran pekerjaan pada perusahaan Bapak.
b.
Sehubungan dengan
pengumuman bahwa PT Indo Garmen yang beralamat di Jalan Aceh 124
membutuhkan segera tenaga sekretaris, dengan ini, saya ingin mengajukan
lamaran.
c.
Setelah ada pengumuman bahwa PT Indo Garmen yang
beralamat di Jalan Aceh 124 membutuhkan segera tenaga sekretaris, maka ....
d.
Berdasarkan pengumuman PT Indo Garmen yang beralamat di
Jalan Aceh 124 Bandung membutuhkan segera tenaga sekretaris, S1, dan sudah
berpengalaman. Dengan ini, saya mengajukan lamaran pekerjaan pada perusahaan
Bapak.
e.
Nama saya, Indah Susanto, ingin mengajukan lamaran
pekerjaan pada perusahaan yang Bapak pimpin.
Kunci : D
Pembahasan :
Surat lamaran pekerjaan adalah surat
yang ditulis oleh seseorang yang
ditujukan kepada suatu perusahaan atau
instansi. Menulis surat lamaran pekerjaan ada dua cara, yaitu berdasarkan inisiatif sendiri atau berdasarkan iklan. Berdasarkan pengumuman tersebut,
kalimat pembuka surat lamaran
pekerjaan yang tepat adalah Berdasarkan pengumuman PT Indo Garmen yang beralamat di Jalan Aceh 124 Bandung
membutuhkan segera tenaga sekretaris,
S1, dan sudah berpengalaman. Dengan
ini, saya mengajukan lamaran pekerjaan pada perusahaan
Bapak.
Soal nomor 22
Perhatikan kalimat di bawah ini!
|
Kalimat
di atas merupakan bagian dari ....
a.
pembuka surat lamaran pekerjaan
b.
isi surat lamaran pekerjaan
c.
balasan surat lamaran pekerjaan
d.
penutup surat lamaran pekerjaan
e.
ucapan terima kasih dari pelamar
Kunci : D
Pembahasan :
Besar harapan
saya untuk bisa bergabung dengan perusahaan yang Bapak pimpin. Untuk itu, saya
sangat mengharapkan berita dari Bapak. Kalimat tersebut merupakan kalimat penutup surat lamaran pekerjaan.
Soal nomor 23
Perhatikan kalimat di bawah ini!
|
Kalimat
di atas merupakan bagian dari ....
a.
pembuka surat balasan pekerjaan
b.
balasan surat lamaran pekerjaan
c.
penutup surat balasan pekerjaan
d.
isi balasan surat lamaran pekerjaan
e.
ucapan selamat dari perusahaan
Kunci : D
Pembahasan :
Surat balasan lamaran pekerjaan
disampaikan kepada orang atau instansi yang mengirimkan lamaran kepada perusahaan.
Surat balasan lamaran pekerjaan tersebut ada yang diterima dan ada yang
ditolak. Dalam menulis surat balasan
lamaran pekerjaan, pemakaian bahasa harus diperhatikan terutama berkaitan
dengan penolakan pekerjaan.
Kalimat Berdasarkan surat lamaran pekerjaan yang Saudara kirim, kami
beritahukan bahwa Saudara diterima untuk bergabung dengan perusahaan kami.
Kalimat tersebut merupakan isi balasan surat lamaran pekerjaan.
Soal nomor 24
Penulisan
alamat surat yang tepat adalah ....
a.
Yth. Agus Mulyadi
Jalan W. R. Supratman 63
Bandung
b.
Kepada:
Yth. Agus Mulyadi
Jl. W. R. Supratman 63
Bandung
c.
Kepada Yth:
Agus Mulyadi
Jl. W. R. Supratman 63
Bandung.
d.
Kepada:
Yth, Agus Mulyadi
Jl. W. R. Supratman 63
Bandung.
e.
Kepada
Yth. Agus Mulyadi
Jl. W. R. Supratman 63
Bandung.
Kunci : A
Pembahasan :
Pada akhir penulisan
alamat surat tidak boleh menggunakan titik. Penulisan alamat surat yang benar
adalah Yth. Agus Mulyadi
Jalan
W. R. Supratman 63
Bandung
Soal nomor 25
Bacalah cerita
di bawah ini dengan saksama!
|
Sudut
pandang cerita di atas adalah …
a.
orang pertama pelaku utama
b.
orang pertama pelaku sampingan
c.
orang ketiga serba tahu
d.
orang ketiga terbatas
e.
orang ketiga diaan
Jawab : C
Sudut pandang
cerita orang ketiga serba tahu ditandai dengan penyebutan nama tokoh dalam
bercerita. Pengarang di luar cerita dapat menceritakan pikiran dan perasaan
tokoh.
Soal nomor 26
Latar
suasana tempat tinggal tokoh dalam cerita di atas adalah …
a.
Gersang
b.
Nyaman
c.
Seram
d.
Megah
e.
bersih
Jawab : B
Latar
suasana dalam cerita adalah nyaman. Tempat tinggal mereka yang menyejukkan
tergambar dari …rumah
Ibu Guru Pangesti tampak mungil dan nyaman.
Soal nomor 27
Perhatikan nukilan
teks cerita sejarah berikut ini!
|
Masalah
yang dialami Kang Atun dalam biografi tersebut adalah …
a.
Ia terlahir dari keluarga penyair.
b.
Ramadhan K.H. pernah terpikat perempuan lain dan
menceraikan istrinya.
c.
Orang tuanya bercerai ketika ia masih balita.
d.
Sejak kecil ia menderita kanker prostat.
e.
Ia terlahir dengan sepuluh bersaudara
Jawab : C
Masalah yang dialami tokoh dalam
biografi tersebut adalah Orang tuanya bercerai ketika ia masih balita.
Soal nomor 28
Hal
yang bisa diteladani dari tokoh dalam cerita sejarah tersebut adalah …
a.
Ayahnya adalah seorang patih Kabupaten Bandung.
b.
Ia memiliki kakak yang juga seorang penyair dan novelis.
c.
Ia hanya mampu menulis biografi.
d.
Menjadikan masa lalunya menjadi pengalaman yang
berharga.
e.
Ia hanya akrab bergaul dengan kaum perempuan
Jawab : D
Hal yang bisa diteladani dari tokoh dalam biografi tersebut adalah
tokoh menjadikan masa
lalunya menjadi pengalaman yang berharga.
Soal nomor 29
Cermati penggalan surat balasan
lamaran pekerjaan berikut!
Kalimat
perbaikan isi surat balasan lamaran pekerjaan di atas yang paling tepat adalah
...
a.
Mohon maaf permintaan Anda kami tolak karena Anda tidak
memenuhi syarat.
b.
Permintaan Anda kami tolak, keburu diisi orang lain.
c.
Maaf permintaan Anda kami tolak karena Anda tidak lolos
uji administrasi.
d.
Sayang permintaan Anda kami tolak karena Anda tidak
memenuhi syarat.
e.
Maaf permintaan Anda kami tolak.
Kunci : A
Pembahasan :
Dalam menulis
surat balasan lamaran pekerjaan,
pemakaian bahasa harus diperhatikan
terutama berkaitan dengan
penolakan pekerjaan.
Kalimat perbaikan isi surat balasan
lamaran pekerjaan tersebut
yang paling tepat adalah Mohon maaf permintaan
Anda kami tolak karena Anda
tidak memenuhi syarat.
Soal nomor 30
Cermatilah kutipan surat lamaran
pekerjaan berikut!
|
Berdasarkan
isinya, surat lamaran pekerjaan di atas ditulis berdasarkan ....
a.
iklan di koran
b.
pengumuman
c.
inisiatif sendiri
d.
panggilan
e.
selebaran
Kunci : C
Pembahasan :
Berdasarkan isinya, surat lamaran
pekerjaan tersebut ditulis berdasarkan inisiatif
sendiri. Di sana jelas tidak ditulis
berdasarka pengumuman ataupun berdasarkan iklan.
===============================
No comments:
Post a Comment