SOAL PENILAIAN TENGAH
SEMESTER GANJIL
TAHUN 2017/2018
Mata Pelajaran/Kelas : Bahasa Indonesia / X SEMESTER 2
Kompetensi Dasar : 3.10 Mengevaluasi pengajuan, penawaran dan persetujuan
dalam teks negosiasi lisan maupun tertulis.
3.11
Menganalisis isi, struktur (orientasi,
pengajuan, penawaran, persetujuan, penutup) dan kebahasaan teks negosiasi.
3.12 Menghubungkan permasalahan/ isu,
sudut pandang dan argumen beberapa pihak dan simpulan dari debat untuk
menemukan esensi dari debat.
3.13 Menganalisis isi debat
(permasalahan/ isu, sudut pandang dan argumen beberapa pihak, dan simpulan).
3.14 Menilai hal yang dapat diteladani
dari teks biografi
3.15 Menganalisis aspek makna dan
kebahasaan dalam teks biografi.
Hari/tanggal :
Waktu :
07.30 s.d. 09.00
WIB
=====================================================================
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dengan
menghitamkan bulatan ( ● ) huruf A, B,
C, D, E pada LJK!
1.
Bacalah teks di bawah ini secara
saksama!
|
Hal yang
dilakukan Paijo sehingga dia dapat terus mengikuti
seleksi calon pegawai padahal dia tidak bisa mengikuti seleksi tes wawancara
pada hari Rabu adalah....
a.
Paijo mengikuti tes wawancara pada hari
Selasa.
b.
Paijo meminta ijin tidak mengikuti tes
wawancara pada pegawai di perusahaan percetakan.
c.
Paijo membuat negosiasi bersedia ditempatkan
di bagian mana saja dengan bagian personalia perusahaan.
d.
Paijo menjadi wakil keluarga pada pernikahan
adiknya.
e.
Paijo memiliki jiwa kepribadian yang santun
dan disiplin.
2.
Bacalah teks di bawah ini!
|
Menurut informasi di atas, syarat
negosiasi yang harus dipenuhi gadis itu untuk dapat memarkirkan sepeda motornya
adalah ....
a.
Membayar denda dua kali lipat.
b.
Memberikan KTP sebagai jaminan dan
membayar denda dua kali lipat.
c.
Memberikan KTP sebagai jaminan.
d.
Menandatangani surat denda.
e.
Memarkir sepeda motor di luar mal.
3.
Cermatilah teks berikut!
|
Berdasarkan cerita tersebut, negosiator
seharusnya ...
a.
mengucapkan salam pembuka.
b.
menggunakan kata yang tepat.
c.
intonasi suara harus jelas
d.
berbicara secara santun.
e.
memperhatikan giliran berbicara.
4.
Cermatilah teks berikut!
|
Berdasarkan percakapan negosiasi
tersebut, yang dilakukan Mukidi adalah ...
a.
menyampaikan pendapat disertai dengan
bukti atau fakta.
b.
menghindari tuturan yang mengandung
ejekan atau sindiran.
c.
menyampaikan pendapat dengan bahasa yang
santun.
d.
menyampaikan pendapat secara
berbelit-belit.
e.
menyampaikan pendapat tanpa mempedulikan
pendapat lain.
5.
Kalimat-kalimat berikut tidak mengandung
santun dalam bernegosiasi ...
a.
Berdasarkan bukti-bukti yang telah
Saudara kemukakan, saya dapat menarik kesimpulan sebagai berikut.
b.
Mohon pertanyaan Saudara dipersingkat,
mengingat waktu yang sangat terbatas.
c.
Pendapat Anda sebenarnya baik, tetapi
sebaiknya ditinjau ulang.
d.
Saya anjurkan agar negosiasi ini segera
diakhiri karena tidak ada gunanya.
e.
Jika tidak salah pemahaman saya, kita
sekarang tidak membahas masalah itu.
Bacalah
teks di bawah ini
soal untuk nomor 6 – 8 !
|
6.
Kalimat simpulan dari teks negosiasi di
atas ialah ....
a.
Tugas projek naskah drama Elen
tertinggal di rumah.
b.
Bapak guru memberi nilai 0 bagi siswa
yang tidak mengumpulkan tugas projek hari ini.
c.
Elen meminta orang
tuanya
untuk mengantarkan tugas projek ke sekolah.
d.
Elen akan memberikan tugas projek bapak
guru sebelum pukul 12.00.
e.
Elen meminta izin untuk menghubungi mamanya.
7.
Penulisan judul teks negosiasi di atas salah, yang
benar adalah ….
a.
Suasana pembelajaran
bahasa Indonesia di kelas X IPA 1.
b.
Suasana Pembelajaran
bahasa Indonesia Di Kelas X IPA
1
c.
Suasana Pembelajaran
bahasa Indonesia di kelas X IPA 1
d.
Suasana pembelajaran
bahasa Indonesia di kelas X IPA 1
e.
Suasana Pembelajaran
Bahasa Indonesia di Kelas
X IPA 1
8.
Negosiasi dapat
dilakukan menggunakan bahasa persuasif. Bahasa persuasif adalah bahasa yang
digunakan untuk…
a. Bertanya
b. Menjawab
c. Meminta
d. Menerima
e. Membujuk
9.
Bacalah teks di bawah ini secara
saksama!
|
Trik
negosiasi yang dilakukan oleh Widjaksono adalah ...
a.
berbicara dengan menggunakan bahasa
asing agar terlihat cerdas.
b.
menggunakan kata ganti kami.
c.
melakukan kontak mata.
d.
mengambil kesimpulan dengan cepat
e.
membuat suasana menjadi santai.
10.
Cermatilah teks berikut!
|
Berdasarkan negosiasi tersebut, hambatan
yang terjadi adalah ...
a.
komunikasi hanya satu arah.
b.
perbedaan pandangan.
c.
adanya kesalahpahaman
d.
umpan balik tidak tepat.
e.
topik tidak fokus.
11.
Cermatilah teks berikut ini!
|
Negosiasi
tersebut termasuk dalam negosiasi ...
a.
kolaborasi
b.
dominasi
c.
akomodasi
d.
menghindari konflik
e.
kesamaan.
12.
Berikut ini yang bukan merupakan trik
dalam bernegosiasi adalah ...
a.
mengambil kesimpulan secara tepat.
b.
melakukan kontak mata dengan lawan
negosiasi.
c.
berbicara secara santun kepada lawan
negosiasi.
d.
negosiator mengambil kesimpulan secara
tepat.
e.
negosiator terus-menerus memuji lawan
negosiasi.
13. Bacalah kutipan teks negosiasi berikut ini!
“Baik, Pak. Terima Kasih. Boleh saya keluar?”
kalimat tersebut merupakan struktur
negosiasi bagian dari....
a.
Orientasi
b.
Penutup
c.
Isi
d.
Persetujuan
e.
Persuasif
14.
Bacalah nukilan teks negosiasi berikut ini!
|
Unsur apa yang
paling dominan dari penggalan teks negosiasi tersebut…
a.
Persetujuan
b.
Penawaran
c.
Pemenuhan
d.
Penutup
e.
Pembelian
15.
Bacalah penggalan teks
negosiasi berikut ini!
|
Struktur
negosiasi bagian apa yang mewakili dialog di atas
a.
Pembelian
b.
Persetujuan
c.
Penutup
d.
Penawaran
e.
Pemenuhan
16.
Orang yang bertindak memandu dan
menengahi pembicaraan dalam debat disebut
...
a.
Juri
b.
Pencatat waktu
c.
Tim afirmasi
d.
Tim oposisi.
e.
Moderator
17. Perhatikan
materi debat berikut ini!
Kalau benar-benar kita bertekad ingin meningkatkan
diri, kalau benar-benar berupaya menguasai ilmu dan teknologi, kalau
benar-benar kita mau berdisiplin, kalau benar-benar kita mempunyai semangat
pantang menyerah, kita pasti dapat menjadi manusia berkualitas dan
meningkatkan teknologi bangsa kita. Untuk apa rekan-rekan? Untuk kejayaan
bangsa kita pada masa yang akan datang. Mari kita buktikan itu!
|
Kalimat
persuasif teks di atas adalah ….
a.
Untuk kejayaan bangsa kita medatang.
Mari kita buktikan itu!
b.
Kalau benar-benar kita bertekad ingin
meningkatkan diri
c.
Kalau benar-benar berupaya menguasai
ilmu dan teknologi
d.
Kalau benar-benar kita mempunyai
semangat pantang menyerah
e.
Kita pasti dapat menjadi manusia
berkualitas dan berteknologi tinggi.
18. Simaklah
teks di bawah ini secara saksama!
Seorang pendaki tebing memiliki beberapa
persyaratan. Persyaratan tersebut antara lain: ia harus kuat, penuh
perhitungan, belajar dari pengalaman, hati-hati, pantang menyerah, dan
disiplin. Hal ini sama dengan seseorang yang sedang belajar untuk meraih cita-cita.
Cita-cita akan tercapai jika seseorang tersebut memiliki persyaratan yang
hampir sama seperti seseorang yang sedang mendaki tebing.
|
Apabila permasalahan tersebut disimpulkan dengan penalaran analogi
maka jawaban yang benar adalah ...
a.
Jadi, seorang pendaki gunung dan pelajar
mempunyai persyaratan yang hamper sama.
b.
Jadi, syarat orang yang ingin sukses
dengan pendaki gunung dapat dipastikan hamper sama.
c.
Jadi, persyaratan sukses seorang pelajar
yang ingin meraih cita-cita; sama dengan seorang pendaki tebing.
d.
Jadi, keduanya harus memiliki
persyaratan yang sama seperti hati-hati, pantang menyerah, dan hati-hati.
e.
Jadi, kesuksesan seorang pelajar dan
pendaki gunung memiliki kesamaan persyaratan.
19.
Bacalah nukilan teks debat berikut dengan
saksama!
Kecenderungan
pada sebagian remaja adalah tidak mampu membedakan antara perilaku benar dan
salah. Wujud dari kecenderungan tersebut adalah munculnya cara pikir dan
perilaku yang kacau dan sering menyimpang dari aturan yang berlaku di
sekolah. Penyebabnya, karena sejak kecil orang tua tidak bisa membedakan
perilaku yang benar dan salah pada anak. Wajarnya, orang tua harus mampu
memberikan hukuman pada saat anak memunculkan perilaku yang salah dan
memberikan pujian atau hadiah saat anak memunculkan perilaku yang baik atau
benar.
|
Apa penyebab sebagian remaja tidak mampu membedakan
antara perilaku benar dan salah?
Jawaban yang tepat sesuai dengan paragraf tersebut adalah
karena …
a.
Munculnya cara
pikir dan perilaku yang kacau dan menyimpang dari aturan.
b.
Orang tua tidak
bisa membedakan perilaku yang benar dan salah pada anak
c.
Orang tua tidak
pernah memberikan hukuman kepada anak yang salah.
d.
Orang tua tidak
pernah memberikan hadiah kepada anak yang baik.
e.
Anak yang sering
melakukan kesalahan di sekolah orang tua tidak menghukumnya.
20.
Bacalah secara saksama teks di bawah
ini!
|
Kalimat persuasif yang sesuai dengan mosi tersebut
terdapat pada kalimat nomor …
a.
(1) dan (2)
b.
(1) dan (3)
c.
(2) dan (3)
d.
(4) dan (5).
e.
(3) dan (4)
21.
Bacalah nukilan
debat di bawah ini dengan saksama!
|
Kalimat persuasif yang tepat untuk melengkapi
nukilan debat di atas adalah …
a.
Oleh sebab itu, marilah kita melakukan
berbagai upaya peningkatan pelayanan pendidikan.
b.
Melalui proses pembangunan pendidikan
kita hendaknya membangun manusia Indonesia seutuhnya.
c.
Sebaiknya kita harus membekali peserta
didik dengan pengetahuan yang sesuai dengan tuntutan zaman.
d.
Atas dasar itulah langkah kita ke depan
menjadi bagian penting yang menentukan perkembangan pendidikan.
e.
Marilah kita antisipasi arah pembangunan
nasional khususnya dalam bidang pendidikan.
22.
Bacalah teks di
bawah ini dengan saksama!
|
Kesimpulan paling tepat generalisasi di atas adalah
…
a.
Dari Sabang sampai Merauke terdapat
banyak gunung berapi.
b.
Di seluruh Indonesia terdapat gunung
berapi yang masih aktif.
c.
Wilayah Indonesia kaya gunung berapi
yang masih aktif.
d.
Di wilayah laut Indonesia pun terdapat
gunung berapi.
e.
Di Indonesia sering terjadi bencana
karena banyak gunung berapi yang aktif.
23.
Bacalah paragraf berikut!
|
Kalimat tanggapan yang sesuai
dengan isi teks di atas adalah ...
a.
Sebaiknya, pemerintah Cina memberikan
dukungan kepada pemerintah Indonesia.
b.
Banyak pengusaha Indonesia yang lari ke
Cina untuk menambah modalnya.
c.
Sebaiknya, pemerintah Indonesia
mencontoh kebijakan pemerintah Cina supaya ekonomi Indonesia maju.
d.
Pemerintah Indonesia sebaiknya tidak
usah mencontoh kebijakan pemerintah Cina.
e.
Pengusaha Indonesia bergairah menanamkan
modalnya karena perhatian pemerintah begitu besar.
24.
Bacalah paragraf berikut!
|
Mosi bacaan di atas adalah ....
a.
bahasa dapat menimbulkan perang.
b.
bahasa dapat menjadikan manusia kreatif.
c.
bahasa dapat menciptakan kembali manusia
dan kebudayaan.
d.
bahasa memiliki kuasa yang ampuh.
e.
bahasa sebagai alat komunikasi yang
tidak dapat dimanipulasi pemakainya.
25.
Bacalah
nukilan materi debat berikut!
|
Kalimat tanggapan yang tepat
sesuai dengan materi debat di atas adalah ...
a.
Sebaiknya mengkonsumsi makanan siap saji
tidak berlebihan karena kandungan gizinya yang tidak seimbang.
b.
Sebaiknya produk-produk gorengan yang
sudah menjadi besar
ditinggalkan.
c.
Makanan siap saji boleh saja dikonsumsi
berlebihan.
d.
Janganlah terlalu banyak mengkonsumsi
makanan yang banyak mengandung kolesterol.
e.
Ketidakseimbangan gizi makanan siap saji
disebabkan kurangnya kandungan sayuran.
26.
Perhatikan teks di bawah ini!
|
Kesimpulan
generalisasi teks di atas adalah ...
a.
Bahasa Indonesia menyerap kata dan
istilah sekaligus budaya dari negara lain.
b.
Bahasa Indonesia juga menyerap kosa kata
dan istilah bidang teknologi dari negara asing.
c.
Bahasa Indonesia menyerap kosa kata dan
istilah dari bahasa asing untuk memperkaya perbendaharaan kosa kata.
d.
Bahasa Indonesia menyerap kata dan
istilah dari Arab, Jepang, Jerman, Korea.
e.
Bahasa Indonesia menyerap kosa kata dan
istilah untuk memperkaya perbendaharaan kosa kata.
27.
Bacalah teks di bawah ini secara cermat!
|
Apabila
teks di atas disimpulkan dengan penalaran analogi maka jawaban yang benar
adalah ...
a.
Jadi, dapat dikatakan bahwa orang tua
adalah guru kita.
b.
Jadi, dapat dikatakan bahwa para guru
adalah orang tua kita di sekolah.
c.
Jadi, para guru bukan orang tua kita.
d.
Jadi, orang tua selalu mendidik kita
seperti guru.
e.
Jadi, kita dimarahi guru di sekolah
seperti halnya orang tua kita.
28.
Bacalah teks di bawah ini secara
saksama!
|
Apabila
teks di atas disimpulkan dengan penalaran sebab-akibat maka jawaban yang paling
tepat adalah ...
a.
Akibatnya, banyak sumur
warga sekitar gedung tinggi mulai kering.
b.
Akibatnya, banyak sumur
warga sekitar gedung tinggi mulai dalam.
c.
Akibatnya, banyak sumur
warga sekitar gedung tinggi mulai dangkal.
d.
Akibatnya, banyak sumur
warga sekitar gedung tinggi mulai berlebihan.
e.
Akibatnya, banyak sumur
warga sekitar gedung tinggi mulai disedot.
29.
Bacalah kutipan paragraf sebab akibat
berikut dengan baik!
Pendidikan kesenian di sekolah, hingga kini, masih
belum mendapatkan perhatian serius. Sekolah-sekolah yang masih menunggu
petunjuk di Depdiknas menempatkan kesenian bukan sebagi hal mendesak. ….
|
Kalimat
akibat untuk mengisi pada bagian yang rumpang dalam paragraf tersebut adalah….
a.
Akibatnya, pendidikan kesenian di
sekolah tak terlampau dapat diharapkan.
b.
Akibatnya, pendidikan kesenian di
sekolah berjalan tanpa arah yang tak jelas.
c.
Maka, pendidikan di sekolah keseniannya
tak dapat diandalkan warga sekolah.
d.
Maka, pendidikan kesenian di sekolah
sama sekali tak berjalan dengan wajar.
e.
Akibatnya, pendidikan kesenian di
sekolah hanya berjalan ala kadarnya.
30.
Baca nukilan debat di bawah ini!
|
Kalimat
simpulan yang paling sesuai untuk nukilan debat
di atas adalah …
a.
Akan tetapi, kaum wanita selama ini
masih dipandang sebagai objek, bukan sebagai subjek.
b.
Dengan demikian, bekerja atau tidaknya
para wanita di luar rumah tetap berpengaruh terhadap kesejahteraan sebuah
keluarga.
c.
Meskipun demikian, tidak serta-merta wanita
harus ditempatkan sebagai pelaku tunggal dalam segala sesuatu.
d.
Untuk itu, pemerintah perlu
memperhatikan nasib kaum wanita yang suami mereka terkena PHK.
e.
Oleh karena itu, sesuatu bisa terjadi
bila wanita tidak diberikan kesempatan dalam menentukan kesejahteraan sebuah
keluarga.
31. Bacalah nukilan biografi di bawah ini!
|
Klausa nominal dalam kalimat tersebut
adalah …
a.
Henry, pemain yang besar di Arsenal sejak 1999 – 2007
ini
b.
pemain yang besar di Arsenal sejak 1999 – 2007 ini
c.
besar di Arsenal sejak 1999 – 2007 ini
d.
Henry yang begitu manis di ajang Premier League
e.
pemain yang besar di Arsenal yang begitu manis
32.
Cermatilah kalimat
acak berikut!
|
Urutan
kalimat yang benar agar menjadi biografi yang bagus adalah ....
a.
(1), (3), (4), (2),
(5)
b.
(4), (2), (3), (5),
(1)
c.
(5), (3), (4), (2),
(1)
d.
(2), (4), (1), (3),
(5)
e.
(3), (1), (4), (5),
(2)
33.
Bacalah nukilan
biografi Arafat berikut secara saksama!
|
Frasa yang
tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ....
a.
sudah mengambil,
telah menduduki, sudah tiada.
b.
tiada
mengangkat, telah berdiri, telah merangkul.
c.
sudah
menyisihkan, selalu mengambil, telah menarik.
d.
telah
menghabiskan, selalu mengambil, telah meninggalkan.
e.
hampir
menyumbangkan, telah mengambil, telah tiada.
34.
Bacalah
penggalan biografi di bawah ini dengan saksama!
|
Hal
yang menarik dari biografi di atas adalah ...
a.
H.B. Jassin
mendapat gelar doktor honoris causa.
b.
H.B. Jassin mendalami ilmu perbandingan
sastra di Universitas Yale, AS.
c.
Ia memberikan
teladan kepada para mahasiswa untuk rajin belajar, tekun, teliti dan
sungguh-sungguh dengan menjadi mahasiswa dan mahaguru sekaligus.
d.
Ia mengajarkan
mata kuliah sastra modern.
e.
Ia tidak
menguasai mata kuliah sastra lama.
35.
Pertanyaan yang
sesuai dengan isi biografi tersebut adalah …
a.
Mengapa H.B.
Jassin memilih kuliah di UI?
b.
Bagaimana
riwayat pendidikan dasar H.B. Jassin?
c.
Bahasa asing apa
saja yang dia ajarkan?
d.
Apa kisah unik
saat dia menempuh kuliah di UI?
e.
Kapan H.B.
Jassin memperoleh gelar dokter?
36.
Perhatikan
biografi berikut ini!
|
Masalah
yang dialami Kang Atun dalam biografi tersebut adalah …
a.
Ia terlahir dari keluarga penyair
b.
Ramadhan K.H. pernah terpikat perempuan
lain dan menceraikan istrinya
c.
Orang tuanya bercerai ketika ia masih
balita
d.
Sejak kecil ia menderita kanker prostat
e.
Ia terlahir dengan sepuluh bersaudara
37.
Hal yang bisa diteladani dari tokoh
dalam biografi tersebut adalah …
a. Ayahnya
adalah seorang patih Kabupaten Bandung
b. Ia
memiliki kakak yang juga seorang penyair dan novelis
c. Ia hanya
mampu menulis biografi
d. Menjadikan
masa lalunya menjadi pengalaman yang berharga
e. Ia hanya
akrab bergaul dengan kaum perempuan
38.
Bacalah penggalan biografi tokoh
berikut ini!
|
Teks di atas menjelaskan tentang
....
a.
kelahiran Albert Einstein.
b.
ciri-ciri fisik Albert Einstein.
c.
Albert Einstein terlambat bicara.
d.
sisi lain dari nama Albert Einstein.
e.
tanggal dan tahun kelahiran Albert
Einstein
39.
Bacalah penggalan
teks biografi
berikut!
|
Pernyataan yang
sesuai dengan isi paragraf di atas adalah ...
a.
Banyak hal diteladani dari kehidupan
tokoh dunia.
b.
Untuk menjadi tokoh ternama harus
bekerja dengan keras.
c.
Para tokoh ternama menjalani hidupnya
dengan sederhana.
d.
Tokoh ternama telah mendarmakan baktinya
bagi kehidupan manusia.
e.
Keberhasilan hanya dapat tercapai dengan
bekerja keras.
40.
Bacalah
biografi tokoh berikut!
|
Hal menarik dari penggalan biografi
di atas adalah ...
a.
Bob Sadino mendirikan usaha dari bawah.
b.
Bob Sadino merupakan enterpreuner
sukses.
c.
Bob Sadino pemilik Kem Chicks supermarket.
d.
Bob Sadino merupakan mantan karyawan
unilever.
e.
Bob sadino, pengusaha yang selalu
berpakaian “dinas” santai.
Kunci
1
|
C
|
11
|
A
|
21
|
A
|
31
|
B
|
2
|
B
|
12
|
E
|
22
|
C
|
32
|
D
|
3
|
B
|
13
|
B
|
23
|
C
|
33
|
D
|
4
|
A
|
14
|
B
|
24
|
E
|
34
|
C
|
5
|
D
|
15
|
C
|
25
|
A
|
35
|
D
|
6
|
D
|
16
|
E
|
26
|
C
|
36
|
C
|
7
|
E
|
17
|
A
|
27
|
B
|
37
|
D
|
8
|
E
|
18
|
C
|
28
|
A
|
38
|
A
|
9
|
E
|
19
|
B
|
29
|
E
|
39
|
C
|
10
|
B
|
20
|
D
|
30
|
D
|
40
|
E
|